KEBAIKAN YANG MENGHAPUSKAN KESALAHAN

KM.Krens. Lotim (17/3/2011)

Bismillahi Wabihamdihi

Assalamu’alaikum wr. Wb

Segala puji bagia Allah dengan segala Rahmat-Nya kepada kita sekalian hamba yang beriman

Sholawat atas Nabi Muhammad SAW yang telah menujukkan jalan kebaikan atas ummatnya sehingga kita masih beriman dan tetap dalam Islam

Kaum muslimin yang berbahagia

Kultum sore ini mengangkat tema “ Kebaikan yang menghapuskan kesalahan

Baca lebih lanjut

MENAHAN MARAH

Bismillahi Wabihamdihi

Assalamu’alaikum wr wb.

Kaum muslimin-muslimat yang berbahagia

Puja dan puji syukur kita haturkan kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmatNya sehingga kita masih bernafas dan diberikan  umur panjang. Amin

Shalawat serta salam semoga tetap terlimpahkan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad,SAW, karena beliaulah sebagai suri tauladan dan idola dalam kehidupan ini.

Kultum sore ini mengangkat tema ” Menahan Marah”

Baca lebih lanjut

BUDAYAKAN TAUBAT

Kaum muslimin-muslimat yang berbahagia

Dengan memanjatkan puja dan puji syukur kita haturkan kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmatNya sehingga hari ini kita masih bernafas dan diberikan  umur panjang. Amin

Shalawat serta salam semoga tetap terlimpahkan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad,SAW, karena ajaran beliaulah kita bisaa memahami islam dan bisa membedakan yang hak dan yang bathil.

Kaum muslimin-muslimat yang berbahagia

Pada Kultum sore hari ini kami akan mengangkat masalah Budayakan taubat kepada Allah.

Kita manusia adalah makhluk yang lemah. Lemah rohani dan jasmani. Dalam hidupnya manusia bergumul pada persoalan ataupun keinginan yang berbagai macam jenisnya. Dalam menghadapi semuanya itu sudah barang tentu manusia selalu berbuat keliru maupun khilaf sampai berbuat dosa baik kecil maupun dosa besar baik secara sengaja maupun tidak disengaja.

Baca lebih lanjut

COALITION (Persatuan)

Bismillahi Wabihamdihi

Assalamualaikum wr wb,

 

In the name of Allah, The beneficent, the merciful. Praise be to Allah the Lord of the worlds, and the sequel is for those who keep their duty unto Him, further, there will be no hostility except against wrongdoers.

Blessing and salutation be upon the most honorable prophet and messenger, his family all his disciples, and those who follow them in goodness till the Day of  Judgment.

It’s knowledge that people before prophet Muhammad- may Allah bless him and give him peace-delegated were separated to fight over influence each other, power function for individual and their group that set  civil war more over public are left.

Baca lebih lanjut

BERSIKAP RENDAH HATI

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarkatuh

Semoga allah senatiasa menganugrahkan kita kesehatan dan hati yang mulia. Amin, shalawat serta salam atas junjungan nabi Muhammad SAW yang telah merepormasi akhlak jahiliyah menuju akhlakul karimah.

Kultum pada sore hari ini, kami akan menyampaikan keutamaan sikap lemah lembut, karena apabila semua kita bersikap lemah lembut dalam berucap, bersikap dan bertindak maka tak akan satupun orang yang merasa tersinggung dan membenci kita.

Sikap lemah lembut itu merupakan buah dari akhlak yang baik. Kebalikannya adalah sikap keras hati dan mau menang sendiri.

Baca lebih lanjut

AL-QUR’AN SEBAGAI PEMBELA DI HARI AKHIRAT

Al Qur’an sebagai litab terahir yang di turunkan kepada nabi Muhammad SAW sabagai petunjuk dan penolong. Sahabat Jabir ra telah berkata bahwa Rasulullah SAW bersabda : “ Sesungguhya Al Qur’an adalah penolong bagi orang yang meminta pertolongan. Barang siapa mengikuti petunjuk Al Qur’an maka Al Qur’an akan menuntunnya ke dalam syurga. Dan barang siapa meninggalkan petunjuk al Qur’an maka akan dilemparkan ke dalam neraka”

Abu Umamah r.a. berkata : “Rasulullah S.A.W telah menganjurkan supaya kami semua mempelajari Al-Qur’an, setelah itu Rasulullah S.A.W memberitahu tentang kelebihan Al-Qur’an.”

Telah bersabda Rasulullah S.A.W : Belajarlah kamu akan Al-Qur’an, di akhirat nanti dia akan datang kepada ahli-ahlinya, yang mana di kala itu orang sangat memerlukannya.”

Ia akan datang dalam bentuk seindah-indahnya dan ia bertanya, ” Kenalkah kamu kepadaku?” Maka orang yang pernah membaca akan menjawab : “Siapakah kamu?”

Maka berkata Al-Qur’an : “Akulah yang kamu cintai dan kamu sanjung, dan juga telah bangun malam untukku dan kamu juga pernah membacaku di waktu siang hari.”

Kemudian berkata orang yang pernah membaca Al-Qur’an itu : “Adakah kamu Al-Qur’an?” Lalu Al-Qur’an mengakui dan menuntun orang yang pernah membaca mengadap Allah S.W.T. Lalu orang itu diberi kerajaan di tangan kanan dan kekal di tangan kirinya, kemudian dia meletakkan mahkota di atas kepalanya.

Pada kedua ayah dan ibunya pula yang muslim diberi perhiasan yang tidak dapat ditukar dengan dunia walau berlipat ganda, sehingga keduanya bertanya : “Dari manakah kami memperoleh ini semua, pada hal amal kami tidak sampai ini?”

Lalu dijawab : “Kamu diberi ini semua kerana anak kamu telah mempelajari Al-Qur’an.”

Demikian semoga Al Qur’an menjadi petunjuk dalam menjalani kehidupan kita dan memberikan kita syafaat di akherat kelak.

(nr_dien)